Kamis, 02 Desember 2010

Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae.

Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae. - Hai teman Asuhan Keperawatan (Askep) Perawat, di Artikel ini yang berjudul Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae., kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik dan ringkas agar mudah di pahami untuk anda baca dan dapat di ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel leprae, yang kami tulis ini dapat anda pahami dan bermanfaat. baiklah, selamat membaca.

Judul : Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae.
link : Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae.

Baca juga


Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae.

Cerita tentang penyakit kusta, mungkin ada diantara kita yg sudah membayangkan tentang "ngerinya" penyakit ini, timbul kesan jijik,jorok, cacat dan sangat menular.Persepsi tersebut wajar-wajar saja terjadi kalau pemahaman terhadap penyakit kusta itu sendiri belum sepenuhnya di pahami.
Penyakit kusta telah menyerang manusia sejak 300 tahun SM.
Kusta atau Lepra atau disebut juga Morbus Hansen merupakan penyakit infeksi kronis yg disebabkan oleh bakteri Myobakterium Leprae. Bakteri Myobacterium Leprae yg menyebabkan penyakit kusta ini merupakan bakteri aerobik, berbentuk batang gram positif dan tahan asam. Seperti penyakit infeksi yg lain, Kusta jika tidak segera di obati dapat menyebabkan kerusakan pada kuli,saraf-saraf, anggota gerak dan mata. Ada tanda yg harus diperhatikan (bercak putih, mati rasa dan tidak gatal), jika tanda tersebut ada segera dilakukan pemeriksaan lebih mendalam dgn membawa orang yg kita curigai menderita kusta tersebut ke puskesmas atau rumah sakit terdekat.


Itu tadi adalah Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae.

baik Sekianlah artikel Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae. kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Morbus Hansen alias penyakit Kusta alias Leprae. dengan alamat link https://ners-ngenes.blogspot.com/2010/12/morbus-hansen-alias-penyakit-kusta.html

0 komentar

Posting Komentar