Minggu, 25 Maret 2012

Resep Canneloni Isi Buah

Resep Canneloni Isi Buah - Hai teman Asuhan Keperawatan (Askep) Perawat, di Artikel ini yang berjudul Resep Canneloni Isi Buah, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik dan ringkas agar mudah di pahami untuk anda baca dan dapat di ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Cake Resep, yang kami tulis ini dapat anda pahami dan bermanfaat. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Canneloni Isi Buah
link : Resep Canneloni Isi Buah

Baca juga


Resep Canneloni Isi Buah

Bahan:

100 gr canneloni direbus hingga matang

Isian:

1 btr telur ayam
30 gr gula pasir
200 ml susu cair
G aram secukupnya
30 gr tepung maizena
100 gr keju parut
3 sdm mayonaise
250 gr jeruk mandarin kalengan
60 gr kiwi, kupas potong dadu kecil
50 gr stroberi segar, iris tipis

Cara membuat:

1. Isian: kocok telur dan gula pasir hingga lembut dan kental, sisihkan. Didihkan 175 ml susu cair, tambahkan sedikit garam, masak dengan api kecil.

2. Larutkan maizena dengan sisa susu, aduk hingga merata dan tidak menggumpal, lalu tuangkan ke dalam rebusan susu, aduk rata. Masukkan kocokkan telur dan gula, aduk cepat agar tidak menggumpal. Masak hingga kental, angkat, dinginkan hingga uapnya hilang.

3. Masukkan 75 gr keju parut, mayonaise dan buah-buahan yang telah dipotong, lalu tiriskan. Aduk hingga semua adonan tercampur rata.

4. Ambil canneloni yang telah direbus, lalu isi tiap canneloni dengan bahan isi yang telah diaduk merata, tambahkan sedikit parutan keju di setiap sisi, sajikan dengan potongan jeruk dan stroberi.

Resep disarikan dari buku "Variasi Olahan Pasta" karya Menu Resep Pilihan Keluarga edisi 20


Itu tadi adalah Resep Canneloni Isi Buah

baik Sekianlah artikel Resep Canneloni Isi Buah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Canneloni Isi Buah dengan alamat link https://ners-ngenes.blogspot.com/2012/03/resep-canneloni-isi-buah.html

0 komentar

Posting Komentar